MAJALAH SEDANE

Memuat halaman...

Sedane

Majalah Perburuhan

Tag: SPSI

Tidak Ada Hak Berunding di Zaman Soeharto!

Jasad Marsinah tergeletak tak bernyawa di sebuah gubuk pinggir sawah di Dusun Jegong, sekitar 100 meter dari kontrakannya di Desa Siring, Sidoarjo, Jawa Timur. Ini terjadi pada Mei 1993. Lima hari sebelumnya, Marsinah dan kawan-kawannya mogok di tempat kerjanya, PT Catur Putra Surya. Mereka bukan meminta saham, apalagi menguasai pabrik. Tapi menuntut kenaikan upah minimum, […]

Marsinah: Korban Orde Baru, Pahlawan Orde Baru

Jasad Marsinah diketahui publik tergeletak di sebuah gubuk berdinding terbuka di pinggir sawah dekat hutan jati, di dusun Jegong, desa Wilangan, kabupaten Nganjuk, lebih seratus kilometer dari pondokannya di pemukiman buruh desa Siring, Porong. Tak pernah diketahui dengan pasti siapa yang meletakkan mayatnya, siapa yang kebetulan menemukkannya pertama kali, dan kapan? Sabtu 8 Mei 1993 […]

Membangkitkan Kembali Gerakan Buruh

Watak Politik Gerakan Serikat Buruh IndonesiaJudul Asli: The Political Caracter of The Indonesia Trade Union MovementPenulis: Iskandar TedjasukmanaPenerjemah: Oey Hay DjoenEditor: Surya TjandraPenerbit: Trade Union Rights CentreJumlah halaman: xxiii + 219Tahun terbit: 2008 Kisah reorientasi Suatu hari, sebuah seminar yang dilaksanakan di Jakarta menghasilkan keputusan berkenaan dengan peran dan posisi serikat buruh di Indonesia. Seminar […]