MAJALAH SEDANE

Memuat halaman...

Sedane

Majalah Perburuhan

Partai Buruh Indonesia

Semua perbincangan ini sungguh menarik. Meski demikian, tampaknya ada satu hal yang luput dibicarakan. Yakni: tidak dijelaskan apa yang sesungguhnya menjadi kebutuhan politik kaum buruh. Ini kiranya hal yang penting dan tidak bisa dikesampingkan begitu saja. Apakah semua langkah-langkah politik selama 5 kali Pemilu (tahun 1999, 2004, 2009, 2014, dan 2019) sudah merupakan cermin kebutuhan politik buruh?

Belajar dari Sejarah

Peluang Politik

Tudingan politis

Maknanya bagi kita saat ini


Penulis

Jafar Suryomenggolo
Penulis buku Politik Perburuhan Era Demokrasi Liberal (Marjin Kiri, 2015) dan Rezim Kerja Keras dan Masa Depan Kita (EA Books, 2022).