MAJALAH SEDANE

Memuat halaman...

Sedane

Majalah Perburuhan

“Aksi Résèp Heueuh”: May Day 2024

Sebelum memasuki bulan Mei 2024, serikat-serikat buruh dan aliansi serikat buruh disibukan untuk  menyiapkan peringatan May Day. Peringatan yang setiap tahun diperingati oleh gerakan buruh di seluruh dunia. Biasanya konsolidasi-konsolidasi ini dilakukan dua bulan sebelumnya, seperti yang dilakukan oleh Aliansi Gerakan Buruh Bersama Rakyat (GEBRAK), aliansi yang terdiri dari serikat buruh, petani, kelompok perempuan, dan […]

»
“Aksi Résèp Heueuh”: May Day 2024

Sebelum memasuki bulan Mei 2024, serikat-serikat buruh dan aliansi serikat buruh disibukan untuk  menyiapkan peringatan May Day. Peringatan yang setiap tahun diperingati oleh gerakan buruh di seluruh dunia. Biasanya konsolidasi-konsolidasi ini dilakukan dua bulan sebelumnya, seperti yang dilakukan oleh Aliansi Gerakan Buruh Bersama Rakyat (GEBRAK), aliansi yang terdiri dari serikat buruh, petani, kelompok perempuan, dan […]

Mokom, Poster dan Orasi dalam Aksi Massa May Day 2024

“Yang duduk di bawah pohon antek Apindo!” Suara orator dari pengeras suara di atas Mokom (Mobil Komando) mengagetkan saya yang sedang menghindari terik matahari. Orator berkali-kali memanggil massa aksi. Saya melihat orang-orang berseragam serikat buruh tercerai-berai. Ada yang berkerumun di bawah pohon sambil ngobrol dan merokok. Ada yang mengerubungi para penjual makanan. Hanya beberapa gelintir […]

»
» Artikel Terbaru

“Aksi Résèp Heueuh”: May Day 2024

Sebelum memasuki bulan Mei 2024, serikat-serikat buruh dan aliansi serikat buruh disibukan untuk  menyiapkan peringatan May Day. Peringatan yang setiap tahun diperingati oleh gerakan buruh di seluruh dunia. Biasanya konsolidasi-konsolidasi ini dilakukan dua bulan sebelumnya, seperti yang dilakukan oleh Aliansi Gerakan Buruh Bersama Rakyat (GEBRAK), aliansi yang terdiri dari serikat buruh, petani, kelompok perempuan, dan […]

Mokom, Poster dan Orasi dalam Aksi Massa May Day 2024

“Yang duduk di bawah pohon antek Apindo!” Suara orator dari pengeras suara di atas Mokom (Mobil Komando) mengagetkan saya yang sedang menghindari terik matahari. Orator berkali-kali memanggil massa aksi. Saya melihat orang-orang berseragam serikat buruh tercerai-berai. Ada yang berkerumun di bawah pohon sambil ngobrol dan merokok. Ada yang mengerubungi para penjual makanan. Hanya beberapa gelintir […]

Aksi Peringatan May Day 2024: Wujudkan Kesejahteraan dan Kedaulatan Rakyat (5)

Artikel ini merupakan booklet tentang peringatan May Day 2024 yang diterbitkan oleh Aliansi Barisan Rakyat Anti Penindasan (BARA API), Surabaya, Jawa Timur. Untuk kepentingan pendidikan dan kampanye Majalah Sedane menerbitkan ulang dalam Serial May Day 2024. Penutup Narasi-narasi singkat di atas merupakan sebuah fakta yang terpampang di depan mata. Saat ini kita telah mengalaminya sendiri. […]

Aksi Peringatan May Day 2024: Wujudkan Kesejahteraan dan Kedaulatan Rakyat (4)

Artikel ini merupakan booklet tentang peringatan May Day 2024 yang diterbitkan oleh Aliansi Barisan Rakyat Anti Penindasan (BARA API), Surabaya, Jawa Timur. Untuk kepentingan pendidikan dan kampanye Majalah Sedane menerbitkan ulang dalam Serial May Day 2024. Bagian 3: Perluasan Konflik Sosial Ekologis Krisis Ruang Hidup Di Jawa Timur, Rakyat Terpuruk dalam Pusaran Konflik Agraria Sampai […]

Aksi Peringatan May Day 2024: Wujudkan Kesejahteraan dan Kedaulatan Rakyat (3)

Artikel ini merupakan booklet tentang peringatan May Day 2024 yang diterbitkan oleh Aliansi Barisan Rakyat Anti Penindasan (BARA API), Surabaya, Jawa Timur. Untuk kepentingan pendidikan dan kampanye Majalah Sedane menerbitkan ulang dalam Serial May Day 2024. Bagian 2: Krisis Sosial Ekologis Mengancam Pekerja Hubungan yang Tidak Dapat Dihindari: Dampak Perubahan Iklim Berdampak Terhadap Buruh Di […]

Aksi Peringatan May Day 2024: Wujudkan Kesejahteraan dan Kedaulatan Rakyat (2)

Artikel ini merupakan booklet tentang peringatan May Day 2024 yang diterbitkan oleh Aliansi Barisan Rakyat Anti Penindasan (BARA API), Surabaya, Jawa Timur. Untuk kepentingan pendidikan dan kampanye Majalah Sedane menerbitkan ulang dalam Serial May Day 2024. Bagian 1: Kondisi Buruh Terkini Tentang Kondisi Buruh Nasional dan Jawa Timur: Jalan Terjal Ketenagakerjaan Setelah Pandemi Pandemi Covid-19 […]

Aksi Peringatan May Day 2024: Wujudkan Kesejahteraan dan Kedaulatan Rakyat (1)

Artikel ini merupakan booklet tentang peringatan May Day 2024 yang diterbitkan oleh Aliansi Barisan Rakyat Anti Penindasan (BARA API), Surabaya, Jawa Timur. Untuk kepentingan pendidikan dan kampanye Majalah Sedane menerbitkan ulang dalam Serial May Day 2024. Pengantar Ketika May Day tiba di seluruh dunia, May Day membawa serta warisan ketahanan, solidaritas, dan semangat gigih para […]

Kritik Sosial Melalui Lagu ‘Karyawan Kontrak’: Awal Janji Status Kerja Berganti, Namun Kontrak Terus Berlanjut

Hari Buruh Internasional diperingati secara rutin pada tanggal 01 Mei merupakan bentuk rasa hormat dan mengingat banyaknya perjuangan dari para buruh sebagai kelompok marjinal yang kerap hak-haknya dilanggar. Padahal hak-hak para buruh diakui dalam konstitusi internasional, undang-undang dan regulasi nasional secara gamblang. Namun, masih saja banyak kejadian dan fenomena yang terjadi, khususnya di Indonesia, kaitannya […]

Hari Buruh Internasional 2024

Jaringan Serikat Ojol (JSO) “Akui Ojol Sebagai Pekerja Sekarang Juga” Jakarta, 29 April 2024. Tiga serikat pengemudi transportasi berbasis aplikasi yang tergabung dalam Jaringan Serikat Ojol (JSO) menyatakan akan turun ke jalan melakukan aksi massa bersama elemen buruh, tani, mahasiswa serta gerakan kelas buruh lainnya pada 1 May di Jakarta. Tiga serikat tersebut mewakili pengemudi […]