Potret Buram Lingkungan dan Operandi Produksi Industri TGSL Perluasan dan pertumbuhan industri tekstil, garmen, kulit, dan alas kaki (TGSL/Textile, Garment, Shoes and Leather) memiliki beberapa implikasi negatif. Dalam skala global misalnya, industri yang bergerak di sektor garmen, tekstil dan konveksi dianggap menjadi salah satu industri yang menyebabkan penurunan kualitas lingkungan (Anguelov, 2015). Menurut Anguelov, daya […]
PT Panggung Jaya Indah Textile (Pajitex) & Perkembangan Industri Tekstil di Jawa Tengah Jika dilihat dari perkembangan dunia tekstil dan garmen di Indonesia maka nama-nama industri besar yang muncul adalah seperti PT Sri Rejeki Isman Tbk (Sritex) yang berpusat di Kota Solo, PT Dunia Setia Sandang Asli Tekstil (Duniatex) yang berpusat di Kabupaten Semarang, dan […]
“… Di talang itu ada bukti debu batu bara, sekarang memang debunya gak item, tapi berwarna abu dan kasat mata. Ya, memang tidak terlihat tapi terasa baunya, dan kerap kali membuat sesak nafas. Debu batu bara jika dilihat sekilas tampak seperti normal, namun dalam beberapa hari, bisa terlihat menumpuk di talang…” (Seraya tangannya menunjuk ke […]