MAJALAH SEDANE

Memuat halaman...

Sedane

Majalah Perburuhan

Tag: Buruh Nikel

Sistem Manipulasi K3: Refleksi Penerapan SMK3 di Kawasan Morowali

Kawasan industri Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP), yang menjadi pusat pengolahan nikel di Sulawesi Tengah, telah melaksanakan audit Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) terhadap 25 perusahaan tenannya hingga Februari 2025. Audit ini menghasilkan penilaian yang baik, bahkan dua tenan memperoleh skor yang layak diganjar bendera emas. Namun, di balik pelaksanaan audit dan pencapaian […]

‘Wadal’ Energi Bersih dan Kota Ramah Lingkungan: Tinjauan Umum Industri Pertambangan Nikel (Bagian Akhir)

Intensifikasi Pemerasan Nilai ekspor industri pertambangan dan pengolahannya memperlihatkan angka yang merangkak naik. Sementara kondisi kerja buruh terus memburuk. Hal ini diperlihatkan dengan nilai output produktivitas lebih besar ketimbang alokasi biaya tenaga kerja. Sehingga peningkatan nilai ekspor tidak lain merupakan peningkatan pemerasan keringat buruh tambang. Hasil nikel dari Indonesia paling banyak diekspor ke Tiongkok. Per […]

Nikel Morowali: Mengubah Lanskap, Mengobrak-abrik Kehidupan (3)

Tulisan ini merupakan bagian ketiga dari Nikel Morowali: Mengubah Lanskap, Mengobrak-abrik Kehidupan. Di bagian ini kita akan mendiskusikan sebaran modal asal China di Indonesia. Perkembangan investasi asal China di Indonesia sedang menggeser peta penguasaan modal asal Amerika Serikat, Eropa dan Jepang. Di panggung ekonomi internasional kekuatan China dan Amerika Serikat sedang bertarung. Di Indonesia ‘pertarungan’ […]