Kekerasan Terhadap Buruh Perempuan di Pabrik Pemasok Walmart, GAP dan H&M di Asia
Penulis: Wiranta Yudha
Laporan ini memberikan gambaran empiris mengenai spektrum kekerasan berbasis jender di pabrik-pabrik pemasok H&M, GAP dan Walmart di Asia. Lokasi...
Pemecatan sebagai Strategi Mempertahankan Buruh Murah
Penulis: Sugeng Riyadi
Data pemutusan hubungan kerja berikut ini dikumpulkan dari empat serikat buruh. Yaitu, Federasi Perjuangan Buruh Indonesia (FPBI), Konfederasi Serikat Nasional...
Lebaran: Ritual Kejahatan Majikan dan Birokrasi yang Menambah Masalah
Penulis: Khamid Istakhori
Ramadan hari keduapuluh lima, kasus-kasus perburuhan, terutama berkaitan dengan THR (Tunjangan Hari Raya) dan PHK (Pemutusan Hubungan Kerja) makin mengemuka....
Posko Pengaduan THR Kemnaker: Menampung Air Mata untuk Hidangan Berbuka?
Penulis: Abu Mufakhir
Kementerian Ketenagakerjaan membuka Pos Komando (Posko) Pengaduan THR. Posko akan beroperasi 8 Juni sampai 5 Juli 2018. Posko bertempat di...
Membela Hak Buruh yang Dirampas di Bulan Ramadan, Ibadah!
Penulis: Syarif Arifin
Umat Islam seyogyanya bahagia ketika bertemu dengan bulan Ramadan. Berduka ketika bulan Ramadan berakhir. Demikian kata sebuah hadis Nabi SAW....
Siapa Bilang Kami Tidak Bisa PHK Orang Hamil? Kami Main Cantik Kok
Penulis: Tim Redaksi
Hari ini, Selasa 05 Juni 2018, buruh PT. Arnott’s Indonesia melakukan demonstrasi di depan kantor pusat perusahaan di Plaza Oleos...
